Anda pasti sudah kenal browser yang satu ini. Browser yang sangat cepat dan sangat memiliki banyak Add-ons yang sangat bermanfaat. Saya sudah pernah memberitahukan tentang Mozilla Firefox 3.5 di posting sebelumnya (baca disini). Namun, tahukah Anda, Mozilla Firfox dapat dioptimasikan menjadi lebih baik lagi! Mau tahu caranya ? Pada Tips kita kali ini, Saya akan membahas Tips untuk mengoptimalkan Mozilla Firefox. Okey, mari kita mulai untuk mengoptimalkan Ozi (panggilan akrab Saya dengan Mozilla Firefox)...
Ikuti langkah-langkah ini:
1. Silakan buka Mozilla Firefox Anda.
2. Setelah browser sudah terbuka, pada "Address", ketikkan "about:config" lalu tekan tekan Enter pada keyboard.
3. Lalu, akan muncul sebuah peringatan. Klik saja pilihan "I'll be careful, I promise!"
4. Setelah itu, ketik "network.http.pipelining" di kolom "Filter". Lalu ubah Value "network.http.pipelining" menjadi True.
5. Lalu, ketik "network.http.proxy.pipelining" di kolom "Filter". Ubah Value "network.http.proxy.pipelining" menjadi True.
6. Setelah itu, ketik "network.http.max-connections-per-server" di kolom "Filter". Lalu ubah Value "network.http.max-connections-per-server" menjadi 32.
7. Lalu, ketik "network.http.max-connections" di kolom "Filter". Ubah Value "network.http.max-connections" menjadi 60.
8. Setelah itu, ketik "network.http.max-persistent-connections-per-proxy" di kolom "Filter". Lalu ubah Value "network.http.max-persistent-connections-per-proxy" menjadi 16.
9. Lalu, ketik "network.http.max-persistent-connections-per-server" di kolom "Filter. Ubah Value "network.http.max-persistent-connections-per-server" menjadi 8.
10. Setelah itu, ketik "network.http.pipelining.maxrequests" di kolom "Filter". Ubah Value "network.http.pipelining.maxrequests" menjadi 30.
11. Klik kanan pada mouse di tempat yang kosong pada browser. Lalu pilih [New]>[Integer]. Beri nama "layout.initialpaint.delay". Lalu isikan Value-nya 0.
12. Terakhir, Klik kanan pada mouse di tempat yang kosong pada browser. Lalu pilih [New]>[Boolean]. Beri nama "browser.tabs.showSingleWindowModePrefs" dan buat menjadi True.
13. Restart Mozilla Firefox Anda dan rasakan perbedaanya!
Artikel Terkait
4 komentar to "Tips Mengoptimalkan Mozilla Firefox"
Posting Komentar
Silakan tuliskan komentar Anda...
Dilarang menaruh link ke situs/blog lain dalam komentar...
Terima kasih...
Tidak Update untuk Sementara
HARAP DIBACA
Update
Pengunjung
Teman Blog
Menu Makanan
-
▼
2009
(48)
-
▼
September
(19)
- Download CCleaner V2.23.999
- Syarat Untuk Dapat Menonton TV Online di KulkasNet
- Nonton National Georaphic
- Nonton Discovery
- Nonton Nickelodeon
- Nonton Cartoon Network
- Nonton DAAI TV
- Nonton Space Toon
- Menonton Siaran di Indonesia
- Tips Mengoptimalkan Mozilla Firefox
- Optimasi KulkasNet
- Tentang Mozilla Firefox 3.5
- Download 3 Foot Ninja
- Download Little Fighter 2
- Download Pepsiman
- Pengumuman PENTING (Harap Dibaca)
- Download Klass Of 99
- Download Foxit Reader Pro v3.1.1.0901
- Download Crayon Physics Deluxe
-
▼
September
(19)
DuniaCZ says:
lah kak kok saya tekan baca disini gak ada efek
Steven Prayugo says:
Hahaha... Makasih yah... Maaf, setiap orang pasti juga melakukan kesalahan...
Tapi, gw dah perbaiki kok... Coba aja di klik... Thanks...
DuniaCZ says:
keren bro internet makin cepat dan mohon ditambah add on buat mempercepat firefox
https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/downloads/file/63337/fasterfox_lite-3.8.2lite-fx.xpi?confirmed%22
parloji says:
nais inpoh. thx